Di pelosok desa, kami menyaksikan banyak anak-anak yang gigih berjuang untuk menghafal Al-Qur'an, meskipun mereka terbatas oleh fasilitas yang kurang memadai. Mushaf Al-Qur'an yang mereka gunakan sering kali sudah tua, rusak, atau kurang layak. Namun, semangat mereka tidak pernah pudar.
Afkar dan 50 santri lain di pelosok merupakah salah satu contoh anak-anak yang berjuang dalam menghafal al-quran, masih banyak anak-anak yang berjuang menghafal al-quran didaerah pelosok pelosok lain yang bernasib sama seperti mereka, yang berjuang dalam menghafalkan Al-Qur’an. Setiap hari mereka selalu rutin menghafal meski menggunakan Mushaf yang kurang layak.
Nabi Muhammad Saw. meminta kita cerdas dalam beramal, yakni dengan wakaf jariyah (sodaqoh). Dengan modal sedikit namun keuntungan pahala sampai kita wafat pun akan tetap datang.
Contohnya, kita memiliki uang sebesar Rp50.000, jika kita berikan uang itu untuk membeli makanan kepada seseorang, ketika dia solat dan berdoa, maka pahala nya akan mengalir kepada kita. Namun ketika energi yang digunakan itu sudah habis, lantas pahala nya pun ikut habis mengalir ke kita.
Namun, bagaimana jika kita berikan uang tersebut kepada penghafal Al-Qur’an?
Dengan modal tadi diwakafkan untuk membeli mushaf Al-Qur’an kepada penghafal. Mushaf itu selama ada di tangannya, maka pahala akan mengalir kepada kita. Dan setiap huruf yang dia baca dan hafalkan juga akan menjadi pahala kita.
Yang lebih DAHSYAT, penghafal tidak pernah membaca dan menghafal hanya sekali. Mereka akan terus mengulang-ulang bacaan untuk bisa dihafal. Dan selama dia membaca, Kita juga terus mendapat pahala.
Sebagai gambaran, untuk dapat menghafal 1 ayat, dibutuhkan kira-kira 5-10 kali baca mengulang. Bayangkan berapa banyak pahala yang mengalir kepada kita? Masyaallah!
Sesungguhnya sedekahnya orang muslim itu dapat menambah umurnya, dapat mencegah kematian yang buruk (su'ul khotimah), Allah akan menghilangkan darinya sifat sombong, kefakiran dan sifat bangga pada diri sendiri.
(HR. Thabrani)
Lalu bagaimana jika mushafnya hilang atau rusak?
Selama penghafal nya masih ada, dan hafalan tersebut masih ada. Insyaallah selamanya pahala akan tetap mengalir. Bahkan jika kita sudah wafat.
Jadi mari, #SahabatSurga, mari kita berlomba-lomba dalam kebaikan demi tercipta nya Indonesia yang Qur’ani. Masyaallah..
Sahabat dermawan, mari kita dukung program mulia ini
Penyaluran Program
October, 21 2024
Distribusi ke TPQ Arrusyadah
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. 😊
Rumah Tahfidz Tanzilul Qur'an dan Yayasan Mulia Peduli Bangsa dengan rendah hati mengajak Sahabat Dermawan untuk berpartisipasi dalam program amal jariyah dengan menunaikan wakaf mushaf Al-Qur'an, yang terletak di TPQ Arrosyadah, Kec. Sawangan, Kota Depok. Setiap halaman Al-Qur'an yang kita wakafkan akan menjadi saksi kebaikan dan ilmu yang terus mengalir.
Mari bergabung dalam misi suci ini dengan memberikan kontribusi wakaf Anda. Dengan setulus hati kita bisa menjaga warisan agung ini dan mendukung pendidikan keislaman yang bermakna di lingkungan kita.
Jangan lewatkan kesempatan berharga ini. Yuk, tunaikan wakaf mushaf Al-Qur'an Anda melalui YMPB atau Rumah Tahfidz Tanzilul Qur'an. Bersama-sama, mari kita bangun jembatan menuju keberkahan yang tiada terhingga.
Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.
Januari, 4 2024
Distribusi ke Dusun Kendal
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. 😊
Rumah Tahfidz Tanzilul Qur'an dan Yayasan Mulia Peduli Bangsa dengan rendah hati mengajak Sahabat Dermawan untuk berpartisipasi dalam program amal jariyah dengan menunaikan wakaf mushaf Al-Qur'an, yang terletak di Dusun Kendal, Wonogiri, Jawa Tengah. Setiap halaman Al-Qur'an yang kita wakafkan akan menjadi saksi kebaikan dan ilmu yang terus mengalir.
Mari bergabung dalam misi suci ini dengan memberikan kontribusi wakaf Anda. Dengan setulus hati kita bisa menjaga warisan agung ini dan mendukung pendidikan keislaman yang bermakna di lingkungan kita.
Jangan lewatkan kesempatan berharga ini. Yuk, tunaikan wakaf mushaf Al-Qur'an Anda melalui YMPB atau Rumah Tahfidz Tanzilul Qur'an. Bersama-sama, mari kita bangun jembatan menuju keberkahan yang tiada terhingga.
Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.
October, 9 2023
Distribusi ke Kp Sempu Seroja
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. 😊
Rumah Tahfidz Tanzilul Qur'an dan Yayasan Mulia Peduli Bangsa dengan rendah hati mengajak Sahabat Dermawan untuk berpartisipasi dalam program amal jariyah dengan menunaikan wakaf mushaf Al-Qur'an, yang terletak di Kampung Sempu Seroja, Kota Serang, Banten. Setiap halaman Al-Qur'an yang kita wakafkan akan menjadi saksi kebaikan dan ilmu yang terus mengalir.
Mari bergabung dalam misi suci ini dengan memberikan kontribusi wakaf Anda. Dengan setulus hati kita bisa menjaga warisan agung ini dan mendukung pendidikan keislaman yang bermakna di lingkungan kita.
Jangan lewatkan kesempatan berharga ini. Yuk, tunaikan wakaf mushaf Al-Qur'an Anda melalui YMPB atau Rumah Tahfidz Tanzilul Qur'an. Bersama-sama, mari kita bangun jembatan menuju keberkahan yang tiada terhingga.
Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.
August, 25 2023
Distribusi ke Ciriung
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. 😊
Rumah Tahfidz Tanzilul Qur'an dan Yayasan Mulia Peduli Bangsa dengan rendah hati mengajak Sahabat Dermawan untuk berpartisipasi dalam program amal jariyah dengan menunaikan wakaf mushaf Al-Qur'an, yang akan disalurkan ke TPA Al-Barokah, yang terletak di Kelurahan Ciriung, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor. Setiap halaman Al-Qur'an yang kita wakafkan akan menjadi saksi kebaikan dan ilmu yang terus mengalir.
Mari bergabung dalam misi suci ini dengan memberikan kontribusi wakaf Anda. Dengan setulus hati kita bisa menjaga warisan agung ini dan mendukung pendidikan keislaman yang bermakna di lingkungan kita.
Jangan lewatkan kesempatan berharga ini. Yuk, tunaikan wakaf mushaf Al-Qur'an Anda melalui YMPB atau Rumah Tahfidz Tanzilul Qur'an. Bersama-sama, mari kita bangun jembatan menuju keberkahan yang tiada terhingga.
Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.
July, 5 2023
Distribusi ke Sumpiuh Jawa Tengah
Assalamualaikum Sahabat Dermawan! 😊
Alhamdulillah, kegiatan penyaluran wakaf mushaf Al-Qur'an dari para donatur telah kami serahkan kepada para mustahik dan santri penghafal Al-Qur'an di pelosok daerah Jawa Tengah, tepatnya di Kampung Dukuh, Kelurahan Kebokura, Kecamatan Sumpiuh, Kabupaten Banyumas.
Kami sangat bersyukur dan mengucapkan terima kasih kepada para donatur yang telah memercayakan Yayasan Mulia Peduli Bangsa untuk menyalurkan amanah wakaf mushaf Al-Qur'an ke daerah pelosok negeri.
Kami mendo'akan semoga para donatur senantiasa Allah berikan kesehatan, kelancaran rezeki, dan keberkahan hidup di dunia dan akhirat. Aamiin yaa robbal 'aalamiin.. 🤲🏻
April, 20 2023
Spesial Bulan Ramadhan #7
Assalamualaikum Sahabat Dermawan.
Dengan penuh syukur, kami dari Yayasan Mulia Peduli Bangsa ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya atas dukungan dan partisipasi para donatur, relawan, dan semua pihak yang terkait dalam kegiatan distribusi amanah wakaf mushaf Al-Qur'an di penghujung Ramadhan.
Selama bulan Ramadhan tahun 1444 Hijriyah ini, kami telah berhasil mendistribusikan lebih dari 500 mushaf Al-Qur'an kepada masyarakat yang membutuhkan, seperti panti asuhan, pondok pesantren, dan masjid-masjid di seluruh Indonesia. Semua ini tidak mungkin terwujud tanpa bantuan dan dukungan dari seluruh donatur dan relawan yang telah turut berpartisipasi dalam kegiatan ini.
Semoga amanah yang telah diserahkan dapat bermanfaat bagi masyarakat yang membutuhkan dan menjadi ladang amal bagi para donatur dan relawan yang telah turut serta. Kami berdoa semoga Allah SWT senantiasa melimpahkan keberkahan atas segala amal kebaikan yang telah dilakukan oleh seluruh pihak yang terlibat dalam kegiatan ini.
April, 17 2023
Spesial Bulan Ramadhan #6
Assalamualaikum Sahabat Dermawan.
Dengan memohon ridha Allah SWT, Yayasan Mulia Peduli Bangsa telah berhasil mendistribusikan Mushaf Al-Qur'an pada hari ke-26 Ramadhan 1444 H kepada masyarakat yang membutuhkan. Program distribusi ini dilaksanakan dengan tujuan untuk mempermudah masyarakat dalam membaca Al-Qur'an dan mendapatkan keberkahan di bulan suci Ramadan.
Kami mengucapkan terima kasih kepada seluruh donatur dan relawan yang telah turut berpartisipasi dalam program distribusi ini. Semoga Allah SWT senantiasa memberikan keberkahan dan kebaikan kepada kita semua.
April, 14 2023
Spesial Bulan Ramadhan #5
Assalamualaikum Sahabat Dermawan.
Kegiatan ini dilakukan pada hari Jum'at, 14 April 2023, dan telah berhasil menyalurkan sebanyak 20 mushaf Al-Qur'an ke Musholla Al-Hikmah. Mushaf-mushaf ini merupakan hasil dari donasi yang terkumpul dari para donatur yang ingin berpartisipasi dalam kegiatan wakaf mushaf Al-Qur'an.
Kegiatan wakaf mushaf Al-Qur'an ini diharapkan dapat memperkuat keimanan dan ketakwaan para jamaah yang datang untuk beribadah di Musholla Al-Hikmah. Selain itu, kegiatan ini juga diharapkan dapat menjadi contoh bagi masyarakat untuk lebih peduli terhadap pengembangan kegiatan keagamaan di wilayah mereka.
Terima kasih kepada semua pihak yang telah berpartisipasi dan mendukung kegiatan wakaf mushaf Al-Qur'an ini. Semoga Allah SWT senantiasa memberikan keberkahan bagi kita semua.
April, 13 2023
Spesial Bulan Ramadhan #4
Assalamualaikum Sahabat Dermawan.
Laporan Kegiatan Distribusi Wakaf Al-Qur'an di Pengajian sekitar Yayasan Mulia Peduli Bangsa pada 13 April 2023 di Musholla Al-Hikmah, Cipayung dan Majlis Ta'lim Al-Abror.
Pada tanggal 13 April 2023, Yayasan Mulia Peduli Bangsa berhasil melaksanakan kegiatan distribusi wakaf Al-Qur'an di dua pengajian di lingkungan sekitar yayasan.
Kegiatan ini berlangsung dengan lancar dan sukses berkat dukungan dari donatur dan relawan yang terlibat dalam kegiatan distribusi wakaf Al-Qur'an.
Kami ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada para donatur yang telah mempercayakan amanahnya untuk disalurkan melalui program wakaf Al-Qur'an kami. Kami berharap Allah SWT senantiasa memberikan rahmat dan keberkahan pada semua donatur.
April, 12 2023
Spesial Bulan Ramadhan #3
Assalamualaikum Sahabat Dermawan.
Alhamdulillah, pada hari Rabu, 12 April 2023, amanah wakaf Al-Qur'an telah didistribusikan dengan aman dan lancar ke Musholla Baitul Iman, Cilangkap, Jakarta Timur.
Terima kasih atas partisipasi dan kepercayaannya kepada kami dalam menjalankan amanah wakaf Al-Qur'an. Semoga Allah SWT senantiasa meridhai dan memberkahi setiap langkah kita dalam menjalankan amanah-Nya. Aamiin.
April, 11 2023
Spesial Bulan Ramadhan #2
Assalamualaikum Sahabat Dermawan!
Pada hari Selasa, tanggal 11/04/2023, Yayasan Mulia Peduli Bangsa mengadakan kegiatan berbagi Mushaf Al-Qur'an di Musholla Al Muhajirin, Desa Telajung, Kabupaten Bekasi. Acara ini dihadiri oleh banyak warga setempat yang antusias untuk menerima dan membawa pulang Mushaf Al-Qur'an tersebut.
April, 10 2023
Spesial Bulan Ramadhan
Assalamualaikum Sahabat Dermawan!
Kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada para donatur dan relawan yang telah turut serta dalam kegiatan safari wakaf Al-Qur'an Yayasan Mulia Peduli Bangsa di Masjid Al-Amin, Munjul, Cipayung, Jakarta Timur. Dukungan dan partisipasi dari semua pihak sangat berarti bagi kami dalam menjalankan kegiatan ini.
Terima kasih juga untuk pengurus Masjid Al-Amin yang telah memberikan kesempatan kepada kami untuk menyelenggarakan kegiatan ini di tempat yang sakral dan bersejarah. Semoga semua kebaikan yang telah dilakukan dapat menjadi amal jariyah yang bermanfaat bagi semua pihak.
Januari, 1 2023
Distribusi
Assalamualaikum Sahabat Dermawan.
Kegiatan ini dilakukan pada hari Jum'at, 14 April 2023, dan telah berhasil menyalurkan sebanyak 20 mushaf Al-Qur'an ke Musholla Al-Hikmah. Mushaf-mushaf ini merupakan hasil dari donasi yang terkumpul dari para donatur yang ingin berpartisipasi dalam kegiatan wakaf mushaf Al-Qur'an.
Kegiatan wakaf mushaf Al-Qur'an ini diharapkan dapat memperkuat keimanan dan ketakwaan para jamaah yang datang untuk beribadah di Musholla Al-Hikmah. Selain itu, kegiatan ini juga diharapkan dapat menjadi contoh bagi masyarakat untuk lebih peduli terhadap pengembangan kegiatan keagamaan di wilayah mereka.
Terima kasih kepada semua pihak yang telah berpartisipasi dan mendukung kegiatan wakaf mushaf Al-Qur'an ini. Semoga Allah SWT senantiasa memberikan keberkahan bagi kita semua.
December, 31 2022
Distribusi kpd. Santri Rumah Tahfizh Tanzilul Qur'an
Alhamdulillah puji syukur kepada Allah Swt pada hari ini di Rumah Tahfizh Tanzilul Qur'an antusias anak-anak sangat luar biasa. Raut muka ceria terpancarkan ketika keinginan menghafal mereka didukung sepenuhnya oleh donatur YMPB dan masyarakat. Semoga Wakaf yang diberikan kepada anak-anak tahfizh dapat berguna sebaik-baiknya juga bagi siapapun yang menyisihkan hartanya InsyaAllah Allah akan gantikan hartanya berlipat-lipat ganda.. Begitulah janji Allah dalam Al-Qur'an. Alhamdulillah.
October, 24 2022
Distribusi di Pelosok Banten
Assalamualaikum Sahabat Dermawan.
Alhamdulillah puji syukur kepada Allah Swt. dan berkat bantuan Wakaf Mushaf dari donatur sekalian, segenap pengurus Yayasan Mulia Peduli Bangsa telah menyalurkan amanah Distribusi Wakaf Al-Qur'an.
Alhamdulillah, yuk simak video laporan nya!
October, 1 2022
Distribusi di Pelosok Muktijaya
Assalamualaikum Sahabat Dermawan.
Alhamdulillah puji syukur kepada Allah Swt. dan berkat bantuan Wakaf Mushaf dari donatur sekalian, segenap pengurus Yayasan Mulia Peduli Bangsa telah menyalurkan amanah Distribusi Wakaf Al-Qur'an.
Alhamdulillah, yuk simak video laporan nya!
August, 31 2022
Distribusi di Kertarahayu
Assalamualaikum Sahabat Dermawan.
Alhamdulillah puji syukur kepada Allah Swt. dan berkat bantuan Wakaf Mushaf dari donatur sekalian, segenap pengurus Yayasan Mulia Peduli Bangsa telah menyalurkan amanah Distribusi Wakaf Al-Qur'an.
Alhamdulillah, yuk simak video laporan nya!
May, 26 2022
Distribusi di Ds. Sukakarya
Assalamualaikum Sahabat Dermawan.
Alhamdulillah puji syukur kepada Allah Swt. dan berkat bantuan Wakaf Mushaf dari donatur sekalian, segenap pengurus Yayasan Mulia Peduli Bangsa telah menyalurkan amanah Distribusi Wakaf Al-Qur'an.
Alhamdulillah, yuk simak video laporan nya!
March, 14 2022
Distribusi di Ds. Sukahurip
Assalamualaikum Sahabat Dermawan.
Alhamdulillah puji syukur kepada Allah Swt. dan berkat bantuan Wakaf Mushaf dari donatur sekalian, segenap pengurus Yayasan Mulia Peduli Bangsa telah menyalurkan amanah Distribusi Wakaf Al-Qur'an.
Alhamdulillah, yuk simak video laporan nya!
Januari, 19 2022
Distribusi di Pelosok Citeureup
Assalamualaikum Sahabat Dermawan.
Alhamdulillah puji syukur kepada Allah Swt. dan berkat bantuan Wakaf Mushaf dari donatur sekalian, segenap pengurus Yayasan Mulia Peduli Bangsa telah menyalurkan amanah Distribusi Wakaf Al-Qur'an.